Kegiatan Terkini

Halaman kegiatan yang telah dilakukan tim Pusat Karir STIMART "AMNI" Semarang

RECRUITMEN PT.PUTRA AGUNG SEDAYU

Rekruitmen merupakan proses mencari,menemukan dan menarik para pelamar untuk dipekerjakan dalam suatu organisasi. PT.PUTRA AGUNG SEDAYU bekerja sama dengan UNIMAR AMNI, hari Jumat 04 Juni 2021 di ruang Humas UNIMAR AMNI mengadakan perekrutan yang diikuti oleh Fakultas Teknik Prodi Tehnik Keselamatan.